Akta Pendirian
Notaris : Drs. Basri Jayasanata, S.H.,M.Kn
Nomor : 16,-
Tanggal : 24 Desember 2013
Akta Pendirian : AHU-0518.AH.02.1 Tahun 2010
Pengesahan : Keputusan Mentri Hukum dan Hak Asasi Manusia RI, Nomor. AHU-15495.AH.01.01 Tahun 2014
Tanda Daaftar Perushaan (TDP) PT
Nomor : 101547000271
Tanggal : 08 Mei 2017
Tanda Daftar Usaha Pariwisata (TDUP)
Nomor : 64/TDUP.5/DPMPTSPKP/2017
Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP)
Nomor : 70.109.718.0-442.000
Surat Idzin Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil
Nomor : 503/314/SIUP/DPMPTSPKP/PK/V/2017
Idzin Undang – Undang Gangguan (UUG/HO) Perusahaan
Nomor : 503/120/DPMPTSPKP/2017
Izin Mendirikan Bangunan (IMB)
Nomor : 503/IMB/48/DPUPKDI.9/2014
Tim berkomitmen untuk memenuhi kebutuhan setiap pekerjaan dengan keahlian yang mereka miliki. Kami memiliki tenaga ahli berserfikat dari berbagai disiplin ilmu untuk memaksimalkan kualitas yang akan kami sampaikan.
Kami percaya bahwa PT. Galuh Persada dapat memenuhi harapan mitra untuk saat ini dan untuk masa depan. PT. Galuh Persada akan selalu berusaha menjaga kualitas sumber daya manusianya agar selaras dengan perkembangan perusahaan dan juga perkembangan ilmu masing-masing. Menyelesaikan pekerjaan dengan cepat, soluf dan profesional menjadi komitmen bersama.